Rabu, 14 Maret 2012

Scanner Buku Tercepat di Dunia

Para ilmuwan Jepang dari Tokyo University berhasil mengembangkan teknologi mutakhir dalam proses pemindaian (scanning) sebuah buku dengan kecepatan 170 halaman per menit. Pengembangan prototipe scanner memakan waktu 2 tahun. Para ilmuwan tersebut mengklaim bahwa pemindai (scanner) yang mereka kembangkan adalah pemindai tercepat di dunia yang menggunakan teknologi sebuah kamera yang dapat mengambil gambar sampai 500 gambar per detik.

BACA KELANJUTAN»»

0 komentar:

Posting Komentar